SABC
perusahaan bisnis badan usaha milik negara rumah produksi | ||||
|---|---|---|---|---|
| Tempat | ||||
| Negara | Afrika Selatan | |||
| Sejarah | ||||
| Pembuatan | 1975 | |||
| Lain-lain | ||||
| Situs web | Laman resmi | |||
South African Broadcasting Corporation (SABC) adalah penyiar publik di Afrika Selatan, dan menyediakan 19 stasiun radio (AM/FM) serta enam siaran televisi untuk masyarakat umum. Ini merupakan salah satu dari perusahaan milik negara terbesar di Afrika Selatan.[butuh rujukan]
Politikus oposisi dan masyarakat sipil sering kali mengkritik SABC, menuduhnya sebagai corong bagi partai politik yang sedang berkuasa, saat ini Partai Nasional Afrika yang berkuasa; selama era apartheid, SABC dituduh memainkan peran yang sama bagi pemerintah Partai Nasional.[butuh rujukan]
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai South African Broadcasting Corporation.